Framaroot - Cara Root Semua Android

Framaroot - Cara Root Semua Android
Framaroot - Cara Root Semua Android - Pada kesempatan kali ini saya akan coba share cara yang cukup mudah dalam melakukan Root dan Unroot dengan aplikasi Framaroot, Aplikasi FramaRoot ini sendiri adalah sebuah aplikasi berformat Apk yang di desain dan berfungsi untuk mempermudah kita dalam melakukan root pada sebuah perangkat android. Jika sebelumnya framaroot hanya bisa support dengan jenis perangkat android tertentu, kini Dengan Framaroot versi terbaru v1.9.1 akan memungkinkan anda bisa melakukan rooting semua tipe dan jenis perangkat/Smartphone/Hp android. Berbeda dengan aplikasi Root lainnya yang perlu melakukan penginstallan step by step yang cukup sulit, dengan FramaRoot hanya cukup melakukan Root dengan beberapa klik saja pada smartphone android anda sehingga tidak membuat anda terlalu repot dan kesusahan dalam melakukannya, caranya dengan mendownload aplikasi framaroot dan mengekstrak/copy berkasnya kedalam sebuah memory eksternal / SD card atau bisa juga di simpan pada memory internal. Baiklah langsung saja saya mulai tutorial cara Rootnya terlebih dahulu.

Berikut tutorial Cara Root Android Dengan Framaroot:
  • Anda Download terlebih dahulu aplikasi framaroot versi 1.9.1 terbaru ⇨ Download
  • Setelah selesai didownload Kemudian Ekstrak dan install aplikasi framaroot ini di ponsel android anda.
  • Kemudian buka aplikasi framaroot. anda akan melihat menu "Select an action to execute after root", lalu anda ganti antara "install Superuser" atau "install SuperSU".(saran saya pilih Install Superuser). 
    Framaroot - Cara Root Semua Android
  • Jika anda sudah memilih antara kedua pilihan tersebut, selanjutnya pilih "Gandalf", lalu aplikasi ini akan otomatis melakukan proses Rooting, sabar dan tunggulah beberapa saat sampai proses selesai.
  • Selanjutnya apabila semua proses rooting telah selesai, akan ada notif atau pesan "superuser and su binary installed. you have to reboot your device". tekan OK. (Pesan tersebut menandakan bahwa anda telah berhasil melakukan root, selanjutnya anda reboot/restart android).
    Framaroot - Cara Root Semua Android
  • Setelah proses root telah berhasil, pada smartphone/ponsel anda akan muncul "SuperSU" pada menu android dan anda juga bisa cek ponsel android dengan aplikasi "Root Checker".
    Framaroot - Cara Root Semua Android
  • Done (selesai).
Untuk anda yang mempunyai handphone android yang masih baru kemudian anda melakukan root pada handphone tersebut otomatis garansi handphone anda akan hilang/tidak bisa digunakan lagi, jika anda khawatir akan hal tersebut dan ingin mengembalikan status handphone android anda menjadi unroot kembali mudah saja, perhatikan tutorial cara Unroot Android Dengan Framaroot:
  • Buka aplikasi framaroot
  • Pada menu "Select an action to execute after root", anda pilih "unroot". kemudian pilih "Gandalf".
  • Tunggu beberapa saat, kemudian pilih Reboot system, dan kini android anda sudah kembali seperti semula.
Atau anda juga bisa melakukan Unroot dengan cara:
Buka Aplikasi "SuperSU" => Pilih menu "Settings" kemudian cari dan klik menu "Full unroot" => klik "Continue" => Setelah proses unroot sukses silahkan Restart android anda.

Dan berikut ini jenis handphone yang sudah support dengan FramaRoot yang dilansir dari forum XDA :

1. Perangkat Qualcomm (Gandalf exploit only) :
ASUS Memopad FHD 10 LTE
Asus Padfone 1/2
Asus Padfone Infinity
Asus Transformer Pad Infinity TF700KL
BLU Studio 5.3 S
BW T18+ (Fortis Evo)
Cloudfone Thrill 430x
Disgo 8400g
DNS S4504/S4503/S4502
FAEA F1
Gigabyte GSmart G1315 Skate
Gigabyte GSmart Rio R1
Google Nexus 4
Highscreen Spark/OMEGA Q/Blast/Strike/Boost
Hisense AD683G
HTC One S
Huawei Honor Pro (U8950-1)
Huawei Premia 4g
Huawei U8815/U8816 Ascend G300/G301
Huawei U8825D Ascend G330D
Huawei Y215
Karbonn Titanium S5
kyocera Hydro Edge
Kyocera Torque
Lenovo A600e
Lenovo A706
Lenovo S870E
LG Nitro HD
LG L1 II
LG L7 II P710/P714/P715
LG Optimus F5 (P875)
LG Optimus G E970/E975
LG Optimus L3 II E425
LG Optimus L5 E610/612/615
LG Optimus L7 II P710/P713/ P714/P715
LG Optimus L7 P700/Р705
LG Optimus LTE 2
MEDION LIFE P4013
Micromax A111 Canvas Doodle
Motorola Defy Mini XT321
Oppo Find 5
Orange Nivo
Orange Zali
Pantech Discover
Pantech Flex
Pantech IM-A840S Vega S5
Pentagram Combo
Phicomm i600
Samsung Galaxy Express GT-I8730
Samsung Galaxy Win I8552
Sharp Aquos Phone SH930W
Smartfren Andromax I2
Smartfren Andromax U
Sony Xperia E C1505/Dual C1605
Sony Xperia L C210X
teXet TM-3204R
teXet TM-4677
Xiaomi Mi-2S
ZTE V880G/ZTE V955
ZTE V9815 Grand Memo N5
ZTE Warp Sequent
Waiting feedbacks ...

2. Perangkat MTK (Boromir and Faramir exploits only) :
Acer A1-811
Acer Liquid E2
Acer Liquid Z3
Alcatel OT 4030D S'POP
Alcatel OT 8008D Scribe HD
Alcatel OT 997D
Alcatel OT Idol 6030X/6030D/6030H
Alcatel OT Star 6010X
Alcatel OT X'Pop 5035D
Amoi N828
ASUS Memo Pad HD 7
Blu Life Play
BLU Studio 5.0
Bq Aquaris 5
Changhong z9
Cherry Mobile Cosmos X
Chinese Star S7589
Cube U39GT 3G (CubeTalk 9)
Cubot A890
CUBOT GT90
DAXIAN XY100S
Explay HD Quad
Explay infinity II
Explay Polo
Explay Surfer 7.32 3G
Explay Surfer 8.31 3G
Fly IQ440 Energie
Fly IQ441 Radiance
Fly IQ442 Miracle
Fly IQ443 Trend
Fly IQ446 Magic
Fly IQ450 Quattro Horizon 2
Fly IQ451
Gionee 868H
Gionee Pioneer P2
GoClever Fone 570Q
GoClever Tab M713G
GSmart Aku A1
GSmart Sierra S1
Haipai I9389
HDC i9500
Highscreen Alpha GTX
HKC Q79 3G
Hosin v70
Huawei U8836D G500 Pro
IconBIT NetTAB Space 3G Duo
I-mobile series I-style 7.2
iOcean X7
Jiayu G2
Jiayu G3S
Jiayu G4
KENEKSI Beta
Lava iris 405
Lenovo 10.1" Tablet S6000
Lenovo IdeaPhone P700i
Lenovo IdeaPhone S720
Lenovo IdeaTab A3000-H
Lenovo IdeaTab S6000-H
Lenovo P770/P780
Lenovo S720, S820, S920, A390, A850, A516
Mi354 "Spice Smart Flo Space"
Micromax A90S
Micromax Canvas 2 Plus
Micromax Canvas 4 A210
Micromax Canvas HD
Mlais MX70
MoreFine S6 Pro
Motorola RAZR D3
MyPhone Agua Iceberg
N800 Mini Note
NEO N003 Advance
Newman N1
Omate TrueSmart
OPPO Find Clover
Oppo findway U7015
OUMEI X5
Pearl Smartwatch AW-414
Philips W536
Philips W736
Prestigio MultiPhone 4055
Prestigio MultiPhone PAP 3400/4505/5044 DUO
Runbo x5
Sharp AQUOS SH837W
Shengda S4
Smartfren Andromax V
Star HD9000+
Star S5 Butterfly
Starmobile Diamond V3
Starmobile Knight
Symphony Xplorer ZII
TeXet NaviPad TM-7055HD
Texet TM-5277
THL V12
THL W8 Beyond
THL W8S
THL W11
THL W100 (130711)
THL W200
Xiaomi Hongmi
Xolo Q700/Q800
Zen Ultrafone 701HD
ZOPO 980/990
ZOPO C2 Platinum
ZOPO ZP910
ZOPO ZP300+
ZOPO ZP900 Leader
ZOPO ZP950H
ZTE N986
ZTE V880G/H
ZTE V967S
ZTE V987 Grand X Quad
Wiko Darknight
Wiko Stairway
Waiting feedbacks ...

3. Perangkat Huawei K3V2 (Pippin exploit only) :
Huawei Ascend G615
Huawei Ascend Mate
Huawei Honor 2
Waiting feedbacks ...

4. Perangkat AMLogic (Gollum exploit only) :
Waiting feedbacks ...

5. Perangkat Samsung (Legolas and Aragorn exploits only) :
Samsung Galaxy Core GT-I8262
Samsung Galaxy S Aviator
Samsung Galaxy Proclaim S720C
Samsung Galaxy Young GT-S6312/GT-S6310
Samsung Lightray SCH-R940
Waiting feedbacks ...

6. Perangkat Exynos (Sam, Frodo, Legolas and Aragorn exploits only) :
AT&T Galaxy Note 2 SGH-I317
Highscreen Explosion
Hyundai T10
Hyundai T7s
Impression 9702 (Exynos 4412)
Lenovo K860/К860i
Newman N2
Meizu MX2
Samsung Galaxy Camera EK-GC100
Samsung Galaxy Note 10.1 GT-N8000, GT-N8010, GT-N8013, GT-N8020
Samsung Galaxy Note 2 GT-N7100
Samsung Galaxy Note 2 LTE GT-N7105
Samsung Galaxy Note 8.0
Samsung Galaxy Note GT-N7000
Samsung Galaxy S GT-i9000
Samsung Galaxy S2 AT&T SGH-I777
Samsung Galaxy S2 Epic 4G Touch - SPH-D710
Samsung Galaxy S2 GT-I9100
Samsung Galaxy S3 GT-I9300
Samsung Galaxy S3 LTE GT-I9305
Samsung Galaxy Tab Plus GT-P6200/GT-P6210
Samsung Galaxy Tab 7.7 GT-P6800/GT-P6810
Samsung SGH-i997 Infuse 4G
T-Mobile Galaxy Note 2 T-889
Verizon Galaxy Note 2 SCH-I605
iBerry Auxus CoreX2 3G and CoreX4 3G

7. Perangkat Omap36XX (Gimli exploit only) :
Archos Gen8
Cliq 2 MB611
Coolpad Quattro 4G
Droid 2 (a955)
Droid 2 Global (a956)
Droid X (MB810)
LG Marquee LS855
LG P970 Optimus Black
Motorola DEFY+ (MB525 / MB526)
Motorola Droid PRO
Motorola Droid X
Motorola Milestone 2
Motorola XPRT
Parrot ASTEROID Smart
R2D2 (a957)

Mungkin anda sudah tahu semua banyak keuntungan ketika smartphone sudah memiliki status Root, dengan root ini anda akan memiliki kekuasaan penuh tak terbatas pada Akses di system Android. Dan sekarang anda bisa mulai mencobanya langsung, dengan aplikasi FramaRoot 1.9.1 terbaru yang dikembangkan Xda developers ini sudah berhasil dicoba dan sebagian besar jenis Smartphone sudah compatible. Sekian artikel yang saya share kali ini tentang Cara Root Dan Unroot Semua Android dengan Framaroot. Semoga bermanfaat dan selamat mencoba.

Share this :

Previous
Next Post »
0 Komentar

Penulisan markup di komentar
  • Silakan tinggalkan komentar sesuai topik. Komentar yang menyertakan link aktif, iklan, atau sejenisnya akan dihapus.
  • Untuk menyisipkan kode gunakan <i rel="code"> kode yang akan disisipkan </i>
  • Untuk menyisipkan kode panjang gunakan <i rel="pre"> kode yang akan disisipkan </i>
  • Untuk menyisipkan quote gunakan <i rel="quote"> catatan anda </i>
  • Untuk menyisipkan gambar gunakan <i rel="image"> URL gambar </i>
  • Untuk menyisipkan video gunakan [iframe] URL embed video [/iframe]
  • Kemudian parse kode tersebut pada kotak di bawah ini
  • © 2015 Simple SEO ✔